Search

Jumat, 20 Januari 2012

Cara Menghapus Add-Ons Mozilla Firefox

Saya sempat bingung mengapa firefox saya berat banget loading halamannya. Saya kira karena barusan update ke firefox 8 yang lebih berat dari versi sebelumnya. Ternyata … firefox saya dipenuhi add-ons yang saya sendiri bingung kapan memasangnya. Mungkin saat install beberapa aplikasi di kompi dan otomatis menjadi add-ons di mozilla.
Kalau sudah begitu, lebih baik di disable atau sekaligus di uninstall sekalian. Berikut ini cara menghapus add-ons di mozilla firefox. Saya menggunakan Mozilla Firefox 8 ya … kemungkinan berbeda tampilan saja.



Menghapus Extensi :
Pada jendela Firefox kliks Tools -> Add-ons
Klik Extensions, klik disable atau remove add-ons yang tidak diinginkan.
Restart mozilla firefox




Menghapus Plugins :
Pada jendela Firefox kliks Tools -> Add-ons
Klik Plugins, klik disable plugin yang tidak diinginkan.
Restart mozilla firefox






Rasakan bedanya, mozilla Anda akan ringan dibuka


Artikel Terkait:

1 komentar:

Komentlah dengan kata-kata yang baik dan sopan

Next Prev home